Apa Saja Bagian dari Tubuh Tumbuhan? Kunci Jawaban IPAS Kelas 5 SD Halaman 5

Apa Saja Bagian dari Tubuh Tumbuhan? Kunci Jawaban IPAS Kelas 5 SD Halaman 5.



SARERHEA.COM- Apa saja bagian dari tubuh tumbuhan? Referensi kunci jawaban IPAS kelas 5 SD halaman 5 Kurikulum Merdeka.

Referensi kunci jawaban IPAS kelas 5 SD halaman 5 adalah bahasan kali ini.

Salah satu mata pelajaran yang dibahas di Kurikulum Merdeka adalah Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial atau IPAS.

Baca Juga: SMAN 1 Cibinong Nomor Berapa? Cek 4 SMA Negeri Terbaik di Kabupaten Bogor, Referensi PPDB 2023

Pada halaman 5, salah satu pertanyaan yang ditanya adalah apa saja bagian dari tubuh tumbuhan?

Namun sebelum menjawab pertanyaan tersebut, adik-adik mengamati dan dan membaca apa yang ada pada halaman 5.

Di halaman tersebut amati gambar dan teks 'Bagian Tubuh Tumbuhan dan Fungsinya'.

Baca Juga: SMAN 2 Juaranya! Daftar 4 SMA Negeri Terbaik di Tangerang Selatan, Rekomendasi PPDB 2023



Berikut ini bahasan dari Kunci Jawaban IPAS kelas 5 SD halaman 5 Kurikulum Merdeka.

1. Apa saja bagian dari tubuh tumbuhan?

Jawaban: daun tempat tumbuhan membuat makanan. Makanan ini dibutuhkan agar tanaman bisa tumbuh.

Buah tempat menyimpan cadangan makanan dan melindungi biji di dalamnya.

Bunga tempat perkembangbiakan tumbuhan. Bunga yang sudah berkembang biak akan menjadi biji. Biji inilah yang nanti bisa ditanam kembali.

Baca Juga: Sifat Darman dan Darmin, Kunci Jawaban Halaman 14 Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

Batang: Menghantarkan air, nutrisi, dan makanan ke seluruh bagian tumbuhan.

Akar menyerap dan nutrisi dari dalam tanah, juga untuku menopang tumbuhan.

2. Bagian mana dari tubuhan yang berperan untuk bertahan hidup dan melindungi diri?

Jawaban: Bagian dari tumbuhan yang berperan untuk bertahan hidup adalah batang. 

Pada bagian tumbuhan ini dihantarkan air, nutrisi, dan makanan ke seluruh bagian tumbuhan.

Itu tadi referensi kunci jawaban IPAS kelas 5 SD halaman 5 tentang apa saja bagian dari tubuh tumbuhan?


Editor: Widiyati

Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form